PELATIHAN
usrp-based cellular network
telkom university
Pelatihan USRP-Based Cellular Network dilaksanakan pada hari Rabu sampai dengan Jumat tanggal 15 Januari sampai dengan 17 Januari 2025 bertempat di Ruang Rapat FTE, Gedung Telkom University Landmark Tower (TULT) Lt. 3, Telkom University, Bandung, Jawa Barat. Pelatihan ini diikuti oleh 3 peserta yang merupakan dosen dari Telkom University dan 1 peserta yang merupakan dosen di IT Telkom Purwokerto. Pada pelatihan USRP-Based Cellular Network, peserta akan dikenalkan pada Universal Software Radio Peripheral (USRP) dan perangkat lunak yang bersifat open source dengan fokus pada proses instalasi, pengaturan, dan pengujian. Peserta akan belajar melakukan konfigurasi sistem Linux, menginstal open source tools, mengatur koneksi seluler, dan memecahkan masalah secara efektif. Pelatihan ini menekankan pada aplikasi praktis dan pembelajaran langsung untuk integrasi teknologi perangkat keras dan perangkat lunak.
kegiatan
15 Januari 2025
Pelatihan dilaksanakan di Ruang Rapat FTE, Gedung Telkom University Landmark Tower (TULT) Lt. 3, Telkom University, Bandung, Jawa Barat. dengan Sinta Novanana, S.T., M.Si. sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
· Pre test
· Introduction to USRP
· Introduction to Open Source
· Comparison of Open Source Software
· Introduction to different types of installation
16 Januari 2025
Pelatihan dilaksanakan di Ruang Rapat FTE, Gedung Telkom University Landmark Tower (TULT) Lt. 3, Telkom University, Bandung, Jawa Barat. dengan Sinta Novanana, S.T., M.Si. sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
· Linux installation
· Open source installation
17 Januari 2025
Pelatihan dilaksanakan di Ruang Rapat FTE, Gedung Telkom University Landmark Tower (TULT) Lt. 3, Telkom University, Bandung, Jawa Barat. dengan Sinta Novanana, S.T., M.Si. sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
· Testing installation result
· Setting up cellular connection ChatGPT prompt
· Troubleshooting
· Testing cellular connetion setup
· Post test