PELATIHAN berbasis kompetensi teknisi vsat ip
Pt. iforte solusi infotek
Pada hari Senin sampai dengan Rabu tanggal 18 sampai dengan 20 Maret 2024 bertempat di RumahLab Train4best Jln. Laboraturium no. 1 Duren Tiga Jakarta Selatan telah dilakukan Pelatihan Berbasis Kompetensi Teknisi VSAT IP yang diikuti oleh 3 orang peserta dari PT. iForte Solusi Infotek. Hasil Pelatihan ini peserta mampu mengelola dan memelihara jaringan Very Small Aperture Terminal (VSAT) yang menggunakan protokol Internet Protocol (IP). Peserta juga mampu memahami mengenai konfigurasi perangkat keras dan perangkat lunak VSAT, troubleshooting masalah jaringan, penanganan perawatan rutin, dan kemampuan untuk meningkatkan kinerja jaringan VSAT secara efektif.
kegiatan
Day 1
18 Maret 2024
Pelatihan Berbasis Kompetensi Teknisi VSAT IP dilakukan secara offline di Train4best oleh Pak Sofyan dan Pak Franco Romeo Surapati sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
- Pre-test
- Prosedur Kerja & Keselamatan Kerja di Tempat Kerja
- Komunikasi & Kerjasama di Tempat Kerja
- Pengukuran, Analisa, dan Penggunaan Alat Ukur
- Perbaikan Gangguan Stasiun Bumi VSAT IP
- Pengoperasian Perangkat Hub System
Day 2
19 Maret 2024
Pelatihan Berbasis Kompetensi Teknisi VSAT IP dilakukan secara offline di Train4best oleh Pak Sofyan dan Pak Franco Romeo Surapati sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
- Pemeliharaan Perangkat Hub System
- Mengarahkan Antena ke Satelit yang diinginkan
- Satelit Transponder Management
- Basic Concept Link Budget
- Dasar Instalasi VSAT IP
Day 3
20 Maret 2024
Pelatihan Berbasis Kompetensi Teknisi VSAT IP dilakukan secara offline di Train4best oleh Pak Sofyan, Pak Franco Romeo Surapati dan Pak Hartono sebagai instruktur.
Materi Pelatihan:
- Praktek Instalasi Teknisi VSAT IP
- Post Test